Judul asli : Signs of The Unseen: The Discourses of Jalaluddin Rumi Sebagai agama samawi yang terakhir dan paling komprehensif, Islam menekankan bahwa Tuhan sama sekali bersifat transenden dari ciptaan-Nya. Berkenaan dengan peryataan ini, kaum sufi sepakat sepenuhnya. Mereka berkata, "Dengan rupa apa pun engkau membayangkan Tuhan, dia tetap berbeda dari bayanganmu." Namun, pada saat yang sama,…