Bibliografi: hlm. 431-438 Dinamika kehidupan masyarakat adalah suatu keniscayaan termasuk dinamika kemajuan dan keberdayaan perempuan. Hal ini perlu kajian-kajian kritis, namun tetap berada dalam koridor paradigma Islam seperti yang ditulis oleh saudara Zaitunah Subhan ini. Prof. Dr. KH. Tholhah Hasan Kehadiran buku yang ditulis oleh saudara Zaitunah Subhan ini diharap dapat memberikan…
Banyaknya masalah-masalah pemikiran islam di indonesia yang kontrovesial yang bertentangan dengan syariat islam ( al-qur'an dan sunnah Rasullulah ) yang sudah baku , masalah itu seperti Draf Revisi KHI ( Kompilasi Hukum Indonesia ) yang membolehkan pernikahan beda agama. Secara mutlak pada hal bunyi surat al-Baqarah :221 dan Surat Mumtahana : 10 dengan jelas melarangnya.