Terdapat beberapa pandangan para pakar tentang pengertian manajemen kinerja. Bacal (1999) memandang manajemen kinerja sebagai proses komunikasi yang dilakukan secara terus menerus dalam kemitraan antara karyawan dengan atasan langsungnya. Proses komunikasi ini meliputi kegiatan membangun harapan yang jelas serta pemahaman mengenai pekerjaan yang akan dilakukan. Proses komunikasi di sini merupak…
Dunia bisnis berkembang sangat pesat dan telah mengalami berbagai perubahan secara terus menerus. Bagi yang menggeluti di dunia bisnis maka peran teknologi informasi akan sangat diperlukan guna mendukung kesuksesan usahanya. Begitu besarnya andil dan dampak globalisasi dan pasar bebas dalam dunia pemasaran karena membuka mata dan telinga untuk berbuat sesuatu yang lebih dari sekedar memburu pel…
Buku Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran Edisi ke-9 Buku 2 ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan oleh mahasiswa dan melakukan analisis konsumen yang berguna bagi pengembangan strategi pemasaran yang efektif. Roda Analisis Konsumen adalah alat untuk mengorganisasikan pengetahuan atas perilaku konsumen. Selain itu, untuk memahami konsumen dan memandu unt…
Dalam dunia bisnis, salah satu hal terpenting adalah memahami target pasar. Oleh karena itu, dua hal yang sangat penting untuk dipahami, yaitu: riset pemasaran dan perilaku konsumen. Riset pemasaran adalah sebuah penelitian yang sistematis dan detail untuk menyediakan informasi yang digunakan dalam pengambilan keputusan. Sedangkan, perilaku konsumen adalah kegiatan individu yang secara langsung…