Psikologi komunikasi berbeda dengan komunikasi dakwah. Psikologi komunikasi lebih melihat bagaimana kajian pesan-pesan komunikasi disampaikan secara baik agar mampu menyentuh akal pikiran komunikannya sehingga mereka mau bergerak dan bertindak. Sedangkan psikologi dakwah mengkaji bagaimana pesan dakwah dirancang dengan lebih menekankan kepada membina hati lalu pikiran mengikutinya. Pergerakan j…
Indeks: 627 - 637 hlm
Bibliografi: hlm 194-198